Rekrutmen Tenaga Pendukung Kemenko Perekonomian

Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian (disingkat Kemenko Perekonomian) sebelumnya bernama Menteri Koordinator Bidang Ekonomi, Keuangan, dan Industri, merupakan kementerian yang terdapat dalam Pemerintah Indonesia yang membidangi khusus koordinasi dan sinkronisasi penyiapan dan penyusunan kebijakan serta pelaksanaannya dalam bidang perekonomian. Berikut ini tugas dan Fungsi Kemenko Perekonomian :
  • Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian memiliki tugas dalam menyelenggarakan koordinasi, sinkronisasi, dan pengendalian urusan Kementerian di dalam pemerintahan di bidang perekonomian. Dalam melaksanakan tugas, Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian menyelenggarakan fungsi:
    • Melakukan koordinasi dan sinkronisasi perumusan, penetapan, serta pelaksanaan kebijakan Kementerianelenggaraan / Lembaga yang berkaitan dengan isu dalam bidang perekonomian;
    • Mengendalikan pelaksanaan kebijakan Kementerian/Lembaga yang berkaitan dengan isu dalam bidang perekonomian;
    • Melakukan koordinasi pelaksanaan tugas, pembinaan, dan pemberian dukungan administrasi kepada seluruh unsur organisasi di dalam lingkungan Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian;
    • pengelolaan barang milik/kekayaan negara yang menjadi tanggung jawab Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian;
    • pengawasan atas pelaksanaan tugas di lingkungan Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian; dan
    • Melakukan pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Presiden.

Rekrutmen Tenaga Pendukung Kemenko Perekonomian


Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian membuka Pengadaan Jasa Tenaga Pendukung guna  membantu  kegiatan  perkantoran  pada Tahun Anggaran  2017  dengan spesifikasi sebagai berikut:

1. Tenaga Pendukung Teknis Bidang  Peternakan (Kode:  G7-D2-01)
  • Wanita 1 orang.
  • Pendidikan minimal sarjana (S1) Pertanian jurusan Agribisnis Peternakan, Sosek Peternakan, atau Produksi Peternakan.
  • Memiliki  pengalaman   kerja,  diutamakan  yang  pernah  bekerja  pada  instansi pemerintahan.
  • Memiliki motivasi kerja yang baik.
  • Menguasai Ms. Office (Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Power Point).
  • Memiliki kemampuan analisis data dan menyusun laporan. 
  • Menguasai Bahasa Inggris (pasif atau aktif).
  • Mampu bekerja independen dan efektif bekerja dalam tim.

2. Tenaga Pendukung Teknis Analis Ekonomi  Regional Bidang Kebijakan Kawasan
Strategis  Ekonomi (Kode:  G7-DS-02):

  • Wanita 1 orang.
  • Pendidikan minimalsarjana(S1)JurusanEkonomiRegional/Ekonomi Pembangunan  lulusan  Perguruan  Tinggi  Negeri  (PTN)  atau  Perguruan  Tinggi Swasta (PTS), dengan IPK minimal 3,00 (skala 4,00). c.Memiliki motivasi kerja yang baik.
  • Mampu mengoperasikan komputer (Ms.Office).
  • Memiliki kemampuan berbahasa Inggris dengan baik.
  • Mampu menggunakan aplikasi Ms.Office.
  • Memiliki pengetahuan masalah hukum dengan baik.

3. Tenaga Pendukung Teknis Analis Pemanfaatan Ruang Bidang Kawasan Strategis
Ekonomi (Kode: G7-DS-03):

  • Pria/Wanita 1 orang.
  • Pendidikan minimal sarjana (S1) jurusan  Perencanaan Wilayah  dan  KotalTeknik Sipil lulusan Perguruan Tinggi Negeri (PTN) atau Perguruan Tinggi Swasta (PTS) dengan IPK minimal 3,00 (skala 4,00).
  • Mampu mengoperasikan seluruh program Ms. Office.
  • Memiliki kemampuan berbahasa Inggris dengan baik.
  • Mampu bekerja mandiri maupun tim.
Bagi kalian pencari kerja yang berminat, pendaftaran dapat dilakukan secara  online melalui http://rekrutmentp.ekon.go.id palinglambat langgal 24 Agustus 2017 jam 16.00 WIB.

Hasil seleksi administrasi akan diumumkan melalui website di atas pada tanggal 25 Agustus   2017.

Pengumuman resmi dapat anda lihat di sini.
Disclaimer:Mohon untuk selalu mengecek tanggal DI TERBITKAN lowongan kerja diatas
Disclaimer: Gambar, artikel ataupun video yang ada di web ini terkadang berasal dari berbagai sumber media lain. Hak Cipta sepenuhnya dipegang oleh sumber tersebut. Jika ada masalah terkait hal ini, Anda dapat menghubungi kami melalui email

Perlu sahabat pencaker ketahui, kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap informasi lowongan kerja disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU

Informasi lowongan kerja yang kami terbitkan berasal dari group facebook dan dari situs yang terpercaya yang kami searching terlebih dahulu kebenarannya. Apabila ada masalah terkait hal ini, Anda dapat menghubungi kami melalui
email ke : lowongankerjajawa@gmail.com
MAU DAPAT INFO LOKER GRATISS ? Gabung disini.

0 Response to "Rekrutmen Tenaga Pendukung Kemenko Perekonomian"

Post a Comment

Silakan bertanya, gunakan kalimat yang jelas dan sopan.
Terima Kasih