Lowongan Kerja LRT Jakarta

Proyek Lintas Rel Terpadu Jakarta atau disingkat LRT Jakarta adalah sebuah sistem angkutan cepat dengan kereta api ringan (LRT) yang direncanakan akan dibangun di Jakarta, Indonesia. Ada 2 penggagas LRT di Jakarta, Pemprov DKI yang akan membangun LRT dalam kota dengan nama LRT Jakarta dan PT Adhi Karya yang akan membangun LRT yang menghubungkan Jakarta dengan kota sekitarnya dengan nama LRT Jabodebek.

Untuk LRT Jakarta, Sumber Daya Manusia merupakan salah satu aset terpenting dan faktor utama yang menentukan keberhasilan perusahaan. LRTJ membina hubungan kerja jangka panjang dengan karyawannya, rasa kebersamaan antara karyawan dan perusahaanuntuk bersama mewujudkan jenjang karir yang berkelanjutan.



Saat ini LRT Jakarta kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Mei 2021. Berikut informasi posisi, persyaratan atau kualifikasi, alamat perusahaan dan tata cara pendaftarannya.

1. Staff Subsidi

Kualifikasi

  • Pendidikan min. S1 (Akuntansi/Keuangan/Ekonomi)
  • Pengalaman min 2 tahun di bidang Akuntansi/Keuangan atau sebagai KAP
  • Terbiasa dalam penyusunan laporan keuangan
  • Baik dalam pemahaman terkait studi kelayakan bisnis ekonomi makro & mikro
  • Menguasai Microsoft Office (Ms Excel, Ms Word, Ms Power Point)
  • Memiliki interpersonal skill yang baik, mudah beradaptasi dan memilki motivasi yang tinggi
  • Memilki pemahaman terkait dengan K3

2. Staff Anggaran

Kualifikasi

  • Pendidikan Min S1 (Akuntansi/Keuangan/Ekonomi)
  • Memilki pengalaman Min 2 tahun di bidang Akuntansi/Keuangan atau sebagai KAP
  • Terbiasa dalam melakukan pembukuan dan pelaporan anggaran secara berkala
  • Memilki pengalaman dalam verifikasi anggaran dan penyusunan RKAP (Rencana Kerja & Anggaran Perusahaan)
  • Mampu memahami laporan keuangan dan studi kelayakan bisnis
  • Menguasai Microsoft Office (Ms Excel, Ms Word, Ms Power Point)
  • Mudah beradaptasi, memiliki interpersonal skill yang baik dan bermotivasi tinggi
  • Memiliki pemahaman terkait dengan K3

Apabila anda memenuhi persyaratan dari LRT Jakarta diatas, silahkan kirimkan lamaran kerja lengkap anda ke alamat dibawah ini

Only shortlisted candidates will be contacted.

NB :

- Cantumkan alamat dan no. telepon yang lengkap dalam surat lamaran

- Balasan surat dikirim melalui sms

- Semua proses perekrutan tidak dipungut biaya apapun

Disclaimer:Mohon untuk selalu mengecek tanggal DI TERBITKAN lowongan kerja diatas
Disclaimer: Gambar, artikel ataupun video yang ada di web ini terkadang berasal dari berbagai sumber media lain. Hak Cipta sepenuhnya dipegang oleh sumber tersebut. Jika ada masalah terkait hal ini, Anda dapat menghubungi kami melalui email

Perlu sahabat pencaker ketahui, kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap informasi lowongan kerja disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU

Informasi lowongan kerja yang kami terbitkan berasal dari group facebook dan dari situs yang terpercaya yang kami searching terlebih dahulu kebenarannya. Apabila ada masalah terkait hal ini, Anda dapat menghubungi kami melalui
email ke : lowongankerjajawa@gmail.com
MAU DAPAT INFO LOKER GRATISS ? Gabung disini.

0 Response to "Lowongan Kerja LRT Jakarta"

Post a Comment

Silakan bertanya, gunakan kalimat yang jelas dan sopan.
Terima Kasih